SiAP Express
SiAP! Express melayani jasa pengiriman door to door dengan konstrain waktu yang singkat, dan juga semakin
mendekatkan diri kepada pelanggan melalui Collection Point yang berlokasi di kota-kota penghubung yang
strategis. Didukung dengan teknologi dan sumber daya manusia yang profesional untuk menangani barang
seperti dangerous goods, marine product, perishable goods, dan valuable goods, APLog bertujuan agar para
pelanggan memperoleh manfaat lebih melalui prasarana, sumber daya, dan pengalaman yang kami miliki
melalui pelayanan yang handal dan biaya yang kompetitif.
Kurir Reguler adalah layanan pengiriman barang dengan SLA 2- 5 hari kerja.
Kurir Sameday adalah layanan pengiriman barang dengan SLA dihari yang sama.
Road Feeder Service (RFS) Full Truck Load (FTL) adalah layanan trucking darat dengan schedule tetap untuk melayani kebutuhan linehaul darat.
Road Feeder Service Less than Truck Load (LTL) Sprinter adalah layanan trucking darat yang menggabungkan pengiriman dari banyak pengirim untuk melayani kebutuhan linehaul darat.
Road Feeder Service Less than Truck Load (LTL) (Cubic Meter (CBM) Base) adalah layanan trucking
darat yang menggabungkan pengiriman dari banyak pengirim untuk melayani kebutuhan linehaul
darat dengan basis meter kubik.
Kurir Internasional adalah layanan pengiriman barang ke mancanegara dengan SLA 2-5 hari kerja.